10/30/2012

PT.BANK MANDIRI (PERSERO); LOWONGAN KERJA BUMN

Mandiri, as the largest Bank in Indonesia, with assets that have grown to more than 300 trillion today, and about 22.000 employees spread among 956 domestic branches and 6 overseas branches and representative offices
, Bank Mandiri has committed to delivering excellence in banking services and to provide wide-ranging financial solutions in investment banking and sharia’ products as well as bancassurance for our private and state-owned corporate, commercial, small business and micro customers in addition to our customer clients. Bank Mandiri’s consistent efforts have garnered recognition from both domestic and international institutions. Many has appraised Bank Mandiri as a “Highly Trusted” company and as the best publicity-listed company in the financial sector


Program Kriya Mandiri adalah program belajar bekerja terpadu (magang) di Bank Mandiri bagi lulusan perguruan tinggi untuk mengenal dunia kerja dan memperoleh keterampilan sehingga dapat menjadi calon tenaga kerja yang terampil dan siap di dunia kerja. Periode program ini adalah 1 tahun. Jika berhasil dalam program pemagangan tersebut, akan diberikan sertifikat dan insentif prestasi.

Program Kriya Mandiri Teller

Peserta akan diberikan kesempatan untuk magang sebagai teller dan akan memperoleh kompetensi menjadi teller tunai dan non tunai. Melalui program ini, peserta akan mendapatkan pengetahuan dan keterampilan melalui metode class room training (14 hari) dan mentoring selama praktek kerja.